PERCOBAAN 2 MODUL 3


1. Jurnal [Kembali]







2. Alat dan Bahan [Kembali]
1. IC 74LS90

IC 74LS90 adalah counter sederhana, yakni dapat menghitung atau mencacah bit dari 0 sampai 9 yakni dari 0000, 0001, 0010, 0011, 0100, 0101, 0110, 0111, 1000, sampai 1001. Ia menghitung pulsa input dan output diterima sebagai bilangan biner 4-bit melalui pin Q A, Q B, Q C dan Q D.

2. 7493
IC 7493 merupakan pencacah biner 4 bit, yang berarti pencacah yang terdiri dari 4 elemen JK flip-flop yang di-set sebagai toggle flip-fllop dan mampu mencacah 2n, dengan n sama dengan jumlah elemen flip-flop atau bit.


3. Rangkaian Simulasi [Kembali]


4. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

 Pada rangkaian counter 74Ls90 terhubung ke sumber tegangan sebesar 12 volt dan pada B0, B1, dan B2 dihubungkan ke ground sedangkan  B3 ke vcc. 74LS90 juga memiliki  2 CK yaitu CK A dan CK B yang berfungsi untuk mengubah keluaran (output) pada saat counter.  Kemudian pada input R0(1) adalah sebagai reset yaitu berfungsi untuk membuat output pada 74LS90 menjadi 0. R0(1) agar dapat aktif maka salah satu input pada R0(2) dan R9(1) salah satunya harus aktif atau kedua duanya aktif sehingga pada 7 segment tersebut akan mengeluarkan nilai terendah (0) dan tidak melakukan counting. selanjutnya pada R9(2) adalah sebagai set. set tersebut akan aktif apabila nilai R9(1) aktif sehingga nilai output pada 74ls90 akan menunjukkan nilai tertinggi yaitu 9 dan tidak melakukakn counting.
    pada saat nilai B0, B1, dan B2 yang terhubungkan ke ground sedangkan B3 dihubungkan ke vcc, maka arus akan mengalir melalui B3 sehingga nilai input pada R9(2) sebagai set aktif.  kemudia CK A dan CK B yang dihubungkan ke clock akan aktif ketika ada perubahan input dari 1 ke 0. hal ini disebabkan CK A dan CK B adalah aktive low. sehingga pada saat CK A dan CK B berubah dari 1 ke 0 maka nilai output akan berubah dan melakukan counting. untuk nilai maksimum pada counter 74LS90 adalah 9 dimana pertambahan majunya adalh 3 kemudian 1 dan seterusnya secara berurutan.

    pada rangkaian counter 7493 terdapat CKA dan CK B yang terhubung ke Vcc. kemudian juga terdapat R0(1) dan R0(2) yang apabila aktif kedua duanya maka output yang dihasilkan akan menghasilkan nilai terendah yaitu 0. dan tidak melakukan counting pada counter 7493 memiliki nilai tertinggi yaitu (15) atau f.
    pada saat B4 terhubung ke Vcc dan B5 terhubung ke ground maka nilai output hanya dipengaruhi oleh CK A dan CK B yang merupakan aktive low dan aktif ketika perubahan input dari 1 ke 0 dan akan melakukan counting dari 0 sampai f. untuk counting nilai pada 7493 yaitu dimulai dari 0 kemudian tambah 3, tambah satu, dan seterusnya.
  
5. Video Rangkaian [Kembali]



1. Analisa output percobaan berdasarkan ic yang digunakan?

IC74LS90 memiliki output yang mana terdiri dari Q0,Q1,Q2,Q3, dan Q4 yang apabila semua berlogika 1 maka output yang dihasilkan adalah 9. sedangkan pada IC 7493 juga terdapat 4 output yaitu QA, QB, QC, dan QD yang mana hasil output tertinggi adalah 15. untuk perhitungan maju dimulai dari 0,3,4,7,8 dan seterusnya.


2. Analisa hasil kondisi 3 pada percobaan 2a dengan kondisi 3 pada percobaan 2b?
perbedaan pada hasil kondisi 3 pada percobaan 2a dengan kondisi 3 pada percobaan 2b adalah dimana pada percobaan 2b CKB nya dihubungkan ke output QA atau Q0. kemudian untuk perhitungan pada percobaan 2 memiliki urutan 0,3,4,7,8 dan seterusnya yaitu dari 0 kemudian tambah 3, tambah 1, tambah 3 dan seterusnya sedangkan pada kondisi 2b outputnya menghasilkan urutan 0,1,2,3,4,5 dan seterusnya.


3.Apa pengaruh Clock A dan Clock B pada ic yang digunakan ?

CK A dapat mempengaruhi output Q0 dan CKB mempengaruhi output Q1,Q2, dan Q3

Video Simulasi Link

Rangkaian Proteus Link

74LS90 datasheet Link

7493 datasheet Link





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SISTEM DIGITAL Nama: Ramadhani NIM: 2010951036 Dosen Pengampu ; Darwison,M.T Referensi: a. Chang, R. and Goldsby, K.A.(2016), chemistr...